RBG.ID - Ratusan warga bersama ormas di Kabupaten Bekasi ricuh saat unjuk rasa di depan salah satu perusahaan otomotif pada Jumat (17/03).
Kericuhan dipicu atas kekecewaan warga terhadap salah seorang instansi Aparat Desa, yang diduga ada main dengan pihak perusahaan terkait kompensasi untuk warga.
Petugas kepolisian terpaksa melakukan evakuasi terhadap seorang perwakilan perusahaan yang memberikan klarifikasi atas aksi masa yang terjadi di depan perusahaan otomotif di Kawasan Industri MM-2100, Desa Gandamekar, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Jumat (17/3/2023).
Aksi masa pun nyaris tak terbendung hingga menimbulkan kericuhan.
Ikuti berita menarik lainnya di Google News.
Artikel Terkait
Resmikan Pabrik Pupuk NPK PT. PIM di Aceh, Jokowi Harap Bisa Bantu Tingkatkan Suplai
10 Pabrik Bakal Hengkang dari Bogor, Dewan Minta Dorong UMKM Atasi Pengangguran
Puluhan Tahun Jalan Jongkok, Warga Gunung Putri Minta Jalan Kolong Pabrik Dibongkar
Sejumlah Pabrik di Bogor Bakal Hengkang, Apindo Minta Perusahaan tak Lakukan Relokasi
Belasan Pabrik di Kabupaten Bogor Hengkang ke Jateng, Plt Bupati Bilang Begini