RBG.ID - Harta kekayaan Bupati Cianjur, Herman Suherman mengalami kenaikan yang cukup signifikan.
Dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) 31 Desember 2022 dan 31 Desember 2021 yang dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), harta Herman Suherman naik Rp 1.223.484.357.
Yuk intip rincian harta kekayaan Bupati Cianjur, Herman Suherman :
Pelaporan LHKPN 31 Desember 2022
TANAH DAN BANGUNAN Rp 7.626.000.000
1. Tanah Seluas 1500 m2 di KAB / KOTA CIANJUR, HASIL SENDIRI Rp 270.000.000
2. Tanah Seluas 511 m2 di KAB / KOTA CIANJUR, HASIL SENDIRI Rp 160.000.000
3. Tanah Seluas 527 m2 di KAB / KOTA CIANJUR, HASIL SENDIRI Rp 160.000.000
4. Tanah dan Bangunan Seluas 1750 m2/500 m2 di KAB / KOTA CIANJUR, HASIL SENDIRI Rp 6.220.000.000
Baca Juga: Dihentikan Pasangan Thailand, Rehan/Lisa Gagal Ke Perempat Final
5. Tanah Seluas 17000 m2 di KAB / KOTA CIANJUR, WARISAN Rp 816.000.000
ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp 1.657.000.000
1. MOTOR, HONDA VARIO SEPEDA MOTOR Tahun 2007, HASIL SENDIRI Rp 7.000.000
Artikel Terkait
Buntut Kasus Penganiayaan David, Hari ini KPK akan Klarifikasi LHKPN Fantastis Rafael Alun
Pejabat Pemkab Bogor Diminta Segera Selesaikan LHKPN
Kekayaan Sekda Kota Bogor Rp 67,9 Miliar, Pengamat: Bukan Tidak Mungkin LHKPN Pejabat Lain Mencurigakan
Buntut Kekayaan Fantastis Pejabat Kemenkeu, KPK Berencana Revisi Aturan LHKPN
Waduh, 70.350 Penyelenggara Negara Malas Lapor LHKPN
Viral Istri Pamer Barang Mewah, Pejabat Kemensetneg Dinonaktifkan, Tidak Ditemukan Laporan LHKPN
LHKPN KPK Hanya Rp 2,7 miliar, Kepala Dinas Kesehatan Lampung Reihana Diperiksa 4 Jam