RBG.ID - Melanjutkan rencana SM 3.0 dimana Sungchan dan Shotaro meninggalkan NCT, SM Entertainment juga merilis pengumuman lebih lanjut mengenai sm rookies lainnya.
Sebelumnya, SM merilis snippet tiga member terbaru SM rookies yang terdiri dari Seunghan, Shohei dan Eunseok.
Ketiga member tersebut dipasangkan dengan Shotaro dan Sungchan NCT untuk berkegiatan di beberapa acara tertentu.
Baca Juga: CEO SM Beberkan Rencana untuk Artis SM Entertainment di 2023, Termasuk Sungchan dan Shotaro
Dengan begitu, para rookies yang telah dikenalkan diharapkan akan debut bersama Sungchan dan Shotaro.
Namun lewat pengumuman yang diunggah di kanal YouTube SMTOWN, Shohei mengalami cedera dinyatakan tidak akan bergabung dengan SMNBG (SM New Boy Grup) dalam waktu dekat.
Meski begitu, pengumuman di video menyatakan bahwa SM akan melakukan yang terbaik untuk mendukung aktivitas solo Shohei.
Baca Juga: Single Abum Debut Rose BLACKPINK Kembali Masuk di Top 100 Charts Inggris
Sebagai informasi, Shohei merupakan member yang berasal dari Jepang. Ia pertama kali diperkenalkan sebagai SMROOKIES pada Juli tahun lalu.
Ikuti berita menarik lainnya di Google News
Artikel Terkait
SM Entertainment Bagikan Jadwal Artis yang Akan Rilis Album Tahun Ini, Ada SHINee Hingga EXO
aespa Jadi Artis SM Entertainment Terlaris Sepanjang Masa dalam Penjualan Album Minggu Pertama
Winter aespa Mengungkapkan Huh Yunjin LE SSERAFIM Merupakan Mantan Trainee SM Entertainment
SM Stan Siap-siap! Berikut Ini Jadwal Konser Artis SM Entertainment di Indonesia Tahun 2023
Sungchan dan Shotaro Keluar dari NCT, SM Entertainment Umumkan Akan Debut di Grup Baru